Menjalankan usaha yang langka dan menguntungkan tentu membutuhkan kreatifitas dan mampu mengambil peluang bisnis dengan baik. Usaha tidak akan ada habisnya. Selain memiliki ide bisnis didukung kemampuan menjalankannya maka usaha yang dipilih tak akan sia-sia. Beberapa contoh usaha yang langka juga dapat ditekuni dengan baik sesuai ketersediaan SDA. Walaupun membutuhkan waktu dengan jarak yang relatif sesuai ketersediaanya. Untuk hasil sangat optimal guna menambah penghasilan. Berikut usaha langka yang layak ditekuni, diantaranya: 1. Penampung Rotan Bisnis jual beli rotan sangat menguntungkan. Kebutuhan rotan sebagai bahan utama membuat aneka kursi dan meja serta peralatan lainnya. Produk perlengkapan rotan sangat banyak dibutuhkan oleh konsumen. Sehingga bisnis rotan layak ditekuni. 2. Kerajinan Tangan Daur Ulang Sampah Kenapa daur ulang sampah masuk dalam kategori usaha yang langka. Karena butuh kesabaran dan ketekunan dalam membuat kreasi yang unik agar dapat mengahasilkan produk ya...