Skip to main content

Posts

Showing posts with the label gizem bağdaçiçek reddit tube

Cara Modifikasi Caption Gambar Postingan Menjadi Simpel Tapi Keren

Ketika mengunjungi beragam situs web atau blog, seringkali saya menemukan tampilan-tampilan unik yang membuat saya tertarik untuk mempelajari cara penerapannya. Jika berhasil saya terapkan, maka tidak jarang kemudian saya bagikan caranya lewat postingan-postingan di blog ini. Seperti halnya pada postingan kali ini, kita akan coba memodifikasi tampilan caption gambar postingan agar tampak unik simpel keren seperti di situs-situs beken.  Apa itu caption gambar?. Caption gambar ( Image caption ) adalah tampilan teks atau tulisan yang letaknya berada di bagian bawah gambar postingan blog. Tulisan ini biasanya berisi keterangan atau penjelasan mengenai gambar/ ilustrasi dalam postingan tersebut. Namun selain itu, adakalanya fitur ini kadang juga dipakai untuk menyebutkan sumber rujukan bagi gambar yang dipakai dalam postingan tersebut. Di blog ini, saya juga seringkali menggunakannya untuk keterangan sumber gambar.  Secara default, fitur ini sebenarnya telah tersedia di dashboard blogger da

Pengertian Industri, Manfaat, Klasifikasi, dan Jenis-Jenis Kelompok Industri di Indonesia

Seiring kemajuan teknologi, sektor industri pun semakin berkembang dengan beragam jenisnya. Berbagai produk hasil kegiatan industri terus bermunculan untuk memenuhi segala kebutuhan hidup manusia yang semakin kompleks. Bahkan tidak menutup kemungkinan, akan selalu muncul inovasi-inovasi baru dalam bidang kegiatan industri bagi kehidupan manusia di era modern seperti sekarang ini.  via joss.co.id Pengertian Industri Industri adalah bagian dari proses produksi yang mengolah bahan mentah menjadi bahan baku atau bahan baku menjadi barang jadi sehingga menjadi barang yang bernilai bagi masyarakat. Bahan mentah adalah bahan yang diperoleh dari sumber daya alam yang akan dimanfaatkan dalam usaha industri. Sedangkan bahan baku adalah bahan mentah yang sudah diolah tetapi belum menjadi barang jadi. Sementara barang jadi adalah hasil industri yang sudah siap untuk dipakai oleh masyarakat. Contoh getah karet (bahan mentah) diolah menjadi karet remas (bahan baku) hingga jadilah ban mobil (barang j