Skip to main content

5 Peluang Bisnis Jual Beli Hp Bekas Tanpa Modal !

Bisnis jual beli Hp bekas menjadi peluang usaha sampingan yang menguntungkan. Mengapa tidak, bisnis ini dapat dilakukan tanpa modal dan untungnya bikin pangling. Kemajuan tekhnologi mengahasilkan produk elektronik yang beragam, salah satunya ialah Android/Hp. 

Menjalankan usaha jual beli Hp bekas dapat  dilakukan dengan promosi ke rekan-rekan sekitar. Selain simple dan tanpa modal, kebutuhan smartphone kian menjadi idola masyarakat. 

Sehingga banyak yang bergonta-ganti Hp untuk mengejar fitur canggih dan harga yang terjangkau pada smartphone. Peluang bisnis jual beli hp bekas cocok dilakukan oleh semua kalangan. 
Tak terkecuali bagi anda yang sedang butuh pemasukan tambahan. Berikut ini peluang usaha jual beli hp bekas yang layak dilakoni:

1. Tanpa Modal

Menjalankan bisnis jual beli Hp bekas tanpa modal. Tak perlu buat toko dan outlet usaha yang akan membutuhkan modal besar. Cukup dengan beli dan jual kembali.

2. Mudah Laku

Hp tak memandang baru atau bekas pakai. Intinya Hp android yang kian banyak digunakan oleh masyarakat. Menjankan usaha jual beli Hp tentu mudah di pasarkan. Bisa langsung posting di media sosial atau menawarkannya kepada teman-teman.

3. Untung Besar

Bisnis jual beli Hp bekas pakai jelas menguntungkan. Anda dapat menarik Rp100.000 - Rp 200.000 dari setiap Hp bekas yang dipasarkan.

4. Bayar saat Laku

Bisnis jual beli Hp bekas dapat dibayar kepada pemilik saat sudah laku dijual. Salah satu caranya ialah menjalin komunikasi yang baik untuk berkerjasama.

5. Harga Terjangkau

Hp bekas pakai masih laku besar, biasanya menjual HP bekas disesuaikan dengan merk dan tipe HP. Alternatifnya adalah carilah HP yang disukai banyak orang. Kemudian coba membelinya dan tawarkan kepada rekan anda.